Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran2021-06-17T07:11:13+00:00
3110, 2022

Ciptakan Karya Berguna dari Sampah

Hallo teman-teman semuanya...Bagaimana kabarnya? semoga sehat selalu yah semuanya. Jangan lupa juga untuk menjaga kesehatan dengan makan makanan yang bergizi, minum vitamin dan minum air putih yang banyak. Temen-teman kalau ke sekolah diusahakan membawa air minum dengan botol minum atau tumbler ya !, tapi kalo sudah terlanjur membawa botol minum kemasan tidak masalah kok.

1309, 2022

Pelan…Pelan…Hore…

Hari Selasa, 13 September 2022, aku dan teman-temanku kelompok A TK Kristen Petra 10 melakukan kegiatan yang seru lho! Kami diajak bu guru untuk mencoba berjalan di atas papan panjang berwarna biru. Papannya tidak lebar, berbelok-belok, dan ada naik turunnya. Kalau nggak salah namanya papan titian. Waktu kami mencoba berjalan di atasnya ternyata tidak

2107, 2022

My Flower

Halo teman-teman… Lama tidak berjumpa ya!! Akhirnya kita bertemu lagi setelah liburan yang panjang. Bagaimana kabar teman-teman semua? Sehat kan?? Aku dan teman-temanku di TK Kristen Petra 10 juga dalam keadaan sehat dan kami senang sekali karena hari yang ditunggu-tunggu sudah tiba. Liburan telah berakhir dan kami bisa kembali ke sekolah, bertemu dengan semua

3005, 2022

Boneka Sapiku!

“Hai sapi… kamu kenapa kok lemes terus ?” “Iya..aku lagi lapar. Aku minta dong makananmu..” “uhhh… kamu ini.. makanya kamu jangan tidur terus. Tadi dibangunin gak mau..” Itulah cerita tentang sapiku yang lemes karena belum makan. Padahal sudah dibanguni lho… tapi sapiku itu gak mau bangun.. sukanya tidur terus. Jadinya sekarang lapar deh. Kasihan

1802, 2022

Istana Pasirku

Halo teman-teman, aku ingin cerita tentang kegiatan yang aku dan teman-teman kelompok A lakukan pada tanggal 18 Februari 2022. Waktu itu bu guru mengenalkan tentang berbagai tempat rekreasi yang bisa kami kunjungi, salah satunya adalah pantai. Ternyata, di pantai kita bisa melakukan banyak kegiatan yang menyenangkan lho.. seperti melihat ombak, bermain air, bermain bola,

2201, 2022

Ini Komputer Baruku

Hai teman-teman, aku punya tebakan untuk kalian lho. Benda apa yang dapat membantu kita untuk mengetik, belajar, melihat berbagai tayangan serta dapat pula kita pakai untuk bermain? Betul, benda itu namanya komputer atau laptop. Laptop sangat bermanfaat untuk membantu kita belajar, terutama saat kita masih bersekolah secara online. Laptop juga menjadi alat yang penting

1312, 2021

Today is a Fun Day

Halo teman-teman…Apa kabarnya ???!! Pasti semua sehat kan! Kali ini kami mau berbagi cerita yang seru dan menyenangkan. Waktu itu hari Senin, 13 Desember 2021 sekolah kami TK Kristen Petra 10 mengadakan kegiatan “Today is A Fun Day”. Kami sekolah memakai pakaian bebas dan diajak untuk menyanyi lagu “Bangun Tidur”. Bu Guru mengingatkan kami

1211, 2021

Sayur Bayamku !

Siapa suka makan sayur ???! Kalau aku suka sekali makan sayur, karena sayur membuat badan jadi sehat dan kuat. Sayur itu termasuk jenis tanaman lho.. dan banyak sekali macamnya. Ada brokoli, wortel, sawi dan juga bayam. Teman-teman tahu bayam kan? Itu lho..sayuran yang daunnya berwarna hijau, bentuknya agak bulat telur dan batangnya kecil. Sebelum

2909, 2021

My Lovely School

Halo.. apa kabar teman-teman ?? Hari ini aku mau cerita tentang sekolahku lho… Begini ceritanya…selama 2 minggu kami sudah dikenalkan tentang lingkungan sekolah TK Kristen Petra 10, termasuk ruangan kelas dan ruangan-ruangan lainnya. Saat bu guru menunjukkan sekolahku, aku senang sekali, sekolahku bagus lho…ruangannya asyik banget sampai aku dan teman-teman jadi gak sabar ingin

1203, 2021

Tamasya Ke Pantai !!!!

“Siap-siap.. siap-siap… hati-hati ada yang ketinggalan teman-teman. Kita mau naik pesawat nih. Horee…!!!” Itulah yang kami, siswa kelompok A dan B TK Kristen Petra 10 rasakan saat diajak oleh bu guru tamasya ke pantai pada hari Jumat, 12 Maret 2021. Kami naik pesawat lho.. seru sekali. Dari kursi duduk di pesawat, kami bisa melihat

Loading

Go to Top